Suara.com - Delapan tim telah menyelesaikan pertandingan babak perempat final leg kedua Copa del Rey atau Piala Raja Spanyol pada Kamis (29/1/2015) dan Jumat (20/1/2015). Dari hasil laga leg kedua, empat tim memastikan lolos ke semifinal.
Keempat tim itu adalah Barcelona, Athletic Club, Espanyol dan Villareal. Di semifinal Barcelona akan ditantang Villareal. Sementara, Espanyol akan menghadapi Athletic Club.
Berikut hasil pertandingan perempat final leg kedua Piala Raja Spanyol:
Jumat (30/1/2015)
Athletic Club 1- 0 Malaga, leg 1: Malaga 0-0 Athletic Club
Athletic Club menang agregat 1-0.
Sevilla 1-0 Espanyol, leg 1: Espanyol 3-1 Sevilla
Espanyol menang agregat 3-2.
Getafe 0-1 Villarreal, leg 1: Villarreal 1- 0 Getafe
Villarreal menang agregat 2-0.
Kamis (29/1/2015)
Atletico Madrid 2-3 Barcelona, leg 1: Barcelona 1-0 Atletico Madrid
Barcelona menang agregat 4-2.
Hasil Lengkap Babak Perempat Final Copa del Rey
Arif Sodhiq Suara.Com
Jum'at, 30 Januari 2015 | 10:54 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Respons Berkelas Ancelotti Lihat Barcelona Tak Bisa Daftarkan Dani Olmo
03 Januari 2025 | 23:05 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI