Jadwal Laga dan Klasemen Kualifikasi Piala Asia 2015

admin Suara.Com
Selasa, 04 Maret 2014 | 20:01 WIB
Jadwal Laga dan Klasemen Kualifikasi Piala Asia 2015
Pelatih Timnas Senior Alfred Riedl (dua kiri) memberikan instruksi kepada pemain saat latihan.(Antara/Muhammad Iqbal)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Timnas Indonesia bersiap menghadapi Saudi Arabia pada babak kualifikasi Piala Asia 2015. Berikut jadwal pertandingan dan juga klasemen kualifikasi Piala Asia 2015 menjelang pertandingan putaran terakhir pada Rabu (5/3/3014).

Indonesia bertandang ke markas Saudi Arabia, Stadion Prince Mohd B Fahad, Dammam. Meski peluang timnas Indonesia sudah tertutup untuk lolos, namun menarik melihat kesebelasan Indonesia yang kini kembali ditangani oleh Alfred Riedl.

Timnas Indonesia sudah dipastikan tersingkir dari gelaran Piala Asia tahun depan. Di klasemen Grup C, Indonesia berada di posisi buncit dengan raihan satu poin dari lima pertandingan yang sudah dijalani.
Grup A
Di Muscat Oman v Singapura (13.30 GMT)
Di Amman Jordania v Suriah (14.00 GMT)

Grup B
Di Bangkok Thailand v Lebanon (14.00 GMT)

Grup C
Di Sharjah Irak v Cina (14.00 GMT)
Di Dammam Arab Saudi v Indonesia (Disiarkan SCTV, Kamis (6/3/2014) 00:15 WIB atau 17.30 GMT)

Grup D
Di Al Ain Yaman v Malaysia (14.00 GMT)
Di Doha Qatar v Bahrain (15.25 GMT)

Grup E
Di Tashkent Uzbekistan v UAE (12.00 GMT)
Di Hanoi Vietnam v Hong Kong (14.00 GMT)

Klasemen

(Main, menang, seri, kalah, memasukkan gol, kemasukan gol, nilai):

Grup A
Oman 5 3 2 0 4 0 4 11 - Lolos
Jordania 5 2 3 0 8 2 6 9 - Lolos
Suriah 5 1 1 3 6 5 1 4
Singapura 5 1 0 4 3 14 -11 3

Grup B
Iran 6 5 1 0 18 5 13 16 - Lolos
Kuwait 6 2 3 1 10 7 3 9 - Lolos
Lebanon 5 1 2 2 7 12 -5 5
Thailand 5 0 0 5 5 16 -11 0

Grup C
Arab Saudi 5 4 1 0 8 3 5 13 - Lolos
China 5 2 2 1 4 3 1 8
Irak 5 2 0 3 4 5 -1 6
Indonesia 5 0 1 4 2 7 -5 1

Grup D
Bahrain 5 4 1 0 7 1 6 13 - Lolos
Qatar 5 4 0 1 13 2 11 12 - Lolos
Malaysia 5 1 1 3 3 6 -3 4
Yaman 5 0 0 5 2 16 -14 0

Grup E
UAE 5 5 0 0 17 2 15 15 - Lolos
Uzbekistan 5 3 1 1 9 3 6 10 - Lolos
Hong Kong 5 1 1 3 1 10 -9 4
Vietnam 5 0 0 5 2 14 -12 0
*Dua tim teratas dan peringkat ketiga tertinggi lolos. (ant)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI