SEMRUSH, salah satu perusahaan digital marketing yang ternama, dan menyediakan workshop dengan materi lengkap selama 30 menit hingga 5 jam.
3. Facebook Blueprint
menawarkan setidaknya 90 jenis kursus yang dapat digunakan untuk pemasaran, pengaturan iklan, pengukuran performa iklan, media buying, dan lain sebagainya.
4. The Complete Digital Course Udemy
Ini adalah kursus atau workshop online populer yang menyediakan banyak materi pelatihan untuk digital marketing
Masih banyak lagi tempat dan jenis workshop digital marketing yang dapat Anda coba untuk meningkatkan pengetahuan terkait hal ini.
Manfaat Workshop Digital Marketing
Kegiatan ini sendiri dapat membawa banyak manfaat, khususnya Anda yang baru ingin masuk ke dunia pemasaran digital atau bisnis secara umum.
Pasalnya, pengetahuan dan kemampuan untuk memasarkan produk secara digital dapat digunakan pada banyak jenis usaha, untuk memaksimalkan potensi pendapatan.
Beberapa manfaat mendasar yang dapat diperoleh adalah sebagai berikut:
Baca Juga: 5 Keuntungan Pilih Asuransi Bisnis Online, Mudah Cairkan Premi
- Membantu membangun branding untuk produk yang akan dipasarkan
- Menjangkau pelanggan dalam area cakupan lebih luas
- Memahami cara pemasaran yang ekonomis namun efisien
- Lebih mudah menentukan target pasar
- Dapat meningkatkan loyalitas pelanggan
- Membantu pengumpulan data untuk bahan evaluasi bisnis
Karena sifatnya mendasar, maka kursus atau workshop ini disarankan untuk Anda yang berada di tingkat pemula.