Lippo Group sendiri memiliki banyak anak perusahaan besar, di antaranya Lippo Karawaci, Lippo Malls, Siloam Hospitals, dan Matahari Department Store. Keluarga Riady juga memiliki investasi besar di sektor perhotelan melalui jaringan Aryaduta Hotels, serta dalam sektor media dan pendidikan.
Selain itu, Lippo Group memiliki jaringan rumah sakit yang sangat penting, termasuk rumah sakit Siloam yang dikenal luas di Indonesia.
Kontributor : Nadia Lutfiana Mawarni