5 Cara Mudah Dapat Saldo DANA Gratis yang Bikin Dompet Makin Tebal

Kamis, 06 Maret 2025 | 11:25 WIB
5 Cara Mudah Dapat Saldo DANA Gratis yang Bikin Dompet Makin Tebal
Saldo DANA gratis bisa Anda klaim dengan mudah bikin dompet makin tebel
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Mendapatkan Saldo DANA gratis banyak incaran masyarakat Indonesia. Hal ini bisa membantu keuangan Anda hingga bisa menjadi solusi THR saat lebaran.

Adapun DANA adalah aplikasi dompet digital Indonesia yang bisa melakukan berbagai hal luar biasa. Mulai dari scan QRIS untuk pembayaran non-tunai, kirim uang gratis ke berbagai tujuan, bayar tagihan rumah tangga.

Hingga mendapatkan saldo DANA yang bisa mencapai ratusan ribu masuk dalam rekening Anda. Untuk itu menjadi solusi alternatif jika sedang tidak memiliki uang.

Ternyata ada cara mendapatkan saldo DANA gratis yang bisa dilakukan, berikut langkahnya :

Baca Juga: Miris, 57.426 Masyarakat RI Kehilangan Uang Rp 994,3 Miliar dari Transaksi Keuangan Ilegal

1.Ikuti Promo Resmi dari DANA

DANA sebagai dompet digital sering mengadakan promo yang memberikan saldo gratis atau cashback kepada penggunanya. Salah satunya, setiap transaksi di merchant tertentu yang menggunakan DANA bisa mendapatkan cashback dalam bentuk saldo DANA.

Lalu, bisa kunjungi autan khusus yang dibagikan oleh komunitas atau event resmi yang memberikan saldo secara acak.

Ata cara dapatkan saldo DANA gratis yakni mengajak teman menggunakan DANA dengan kode referral bisa memberikan bonus saldo.

2. Ambil Program Cashback dari Merchant dan E-Commerce

Baca Juga: Kurangi Pemakaian Dollar, BI dan Bank Australia Sepakat Gunakan Mata Uang Lokal

Salah satu program Cashback dari Merchant dan E-Commerce bisa dicoba. Sebab, beberapa merchant dan e-commerce juga menawarkan cashback dalam bentuk saldo DANA jika Anda melakukan pembayaran melalui aplikasi ini.

3. Ikuti Giveaway di Media Sosial

Cara dapetin saldo DANA gratis yakni ikuti giveaway yang biasa dilakukn oleh brand atau merchant akun resmi DANA. Salah satunya follow akun resmi penyelenggara, like dan komentar di postingan giveaway, serta tag teman dan bagikan postingan tersebut.

4.  Manfaatkan Program Referral DANA dan Aplikasi Lain

DANA memiliki program referral yang memberikan saldo tambahan jika Anda berhasil mengajak teman untuk mendaftar dan menggunakan layanan DANA.

5. Tukar Poin Reward dari Aplikasi Belanja

Beberapa bank dan aplikasi belanja memberikan poin loyalitas yang bisa ditukar dengan saldo DANA. Contohnya, Bank Digital yang memiliki sistem poin reward. Lalu, plikasi Belanja Online yang menawarkan penukaran poin dengan saldo DANA.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI