Likuiditas Makin Ketat, BSI Raih Laba Rp 7,01 Triliun

Jum'at, 07 Februari 2025 | 05:44 WIB
Likuiditas Makin Ketat, BSI Raih Laba Rp 7,01 Triliun
Bank Syariah Indonesia (BSI)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tercatat, DPK BSI dari produk-produk tabungan mencapai Rp140,53 triliun, disusul deposito Rp130,58 triliun, dan giro Rp56,33 triliun. Pengelolaan DPK yang tepat memberikan dampak positif pada penurunan beban bagi hasil.

“Kami mengambil peluang dengan memanfaatkan potensi Islamic ecosystem yang hanya dimiliki oleh bank syariah. Salah satunya lewat bisnis emas dan haji. Inovasi dan transformasi digital yang memudahkan transaksi secara digital juga turut berdampak positif terhadap penghimpunan DPK,” tandasnya.





BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI