Ekosistem Kripto Indonesia Makin Kokoh Berkat Tokoh-Tokoh Impactful Coinvestasi 2024

Iwan Supriyatna Suara.Com
Selasa, 07 Januari 2025 | 16:29 WIB
Ekosistem Kripto Indonesia Makin Kokoh Berkat Tokoh-Tokoh Impactful Coinvestasi 2024
Coinvestasi Most Impactful Figures 2024.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Melalui konten-konten yang kreatif dan informatif di media sosial, Andreas berhasil menjangkau khalayak luas. Ia juga aktif menjalankan podcast yang menghadirkan diskusi bersama para pelaku industri kripto. Podcast ini membahas berbagai topik menarik terkait dunia kripto dan Web3, dengan puluhan ribu penonton di setiap episodenya.

Keberhasilan Andreas dalam membangun komunitas kripto yang besar menjadikannya salah satu wajah terkemuka dalam mempromosikan adopsi dan pemahaman terhadap teknologi blockchain di Indonesia.

Coinvestasi juga memberikan honorable mention kepada beberapa tokoh industri kripto dan Web3 yang turut berperan meningkatkan pertumbuhan industri tersebut di Indonesia, di antaranya, Subani (President Director CFX Indonesia), Yunepto Djiu (Influencer Kripto & Founder CryptosiastDAO dan Komunitas Airdrop Finder

Di luar individu yang disebutkan, terdapat banyak tokoh lain yang turut andil dalam kemajuan kripto dan Web3 di Indonesia. Meskipun tidak tercantum dalam daftar, Coinvestasi meyakini kontribusi mereka tetap berperan dalam memajukan, membangun, dan mengembangkan industri kripto dan Web3 di Tanah Air.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI