5 Aktor Korea Ini Bergelimang Harta Tapi Masih Jomblo

Senin, 02 Desember 2024 | 16:41 WIB
5 Aktor Korea Ini Bergelimang Harta Tapi Masih Jomblo
Kim Soo Hyun bertandang ke Korea 360 yang berada di Lotte Mall Jakarta pada Sabtu (7/9/2024) siang. [Suara.com/Sumarni]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jo In Sung

Jo In Sung (Soompi)
Jo In Sung (Soompi)

Dia merupakan aktor dengan bayaran termahal. Sebagai aktor papan atas, dia digaji  USD67ribu (sekitar Rp1,05 miliar) per episode drama yang ia perankan.

Jo sempat  sering memenangkan penghargaan Baeksang Art Awards salah satunya dalam kategori aktor televisi terbaik berkat What Happened in Bali. Lalu dia juga aktor yang berlabel chungmuro yang merupakan aktor papan atas Korea Selatan. 

Drama terbarunya yakni Moving sukses dimainkannya. Meskipun, memiliki harta yang banyak tapi pria kelahiran 1981 ini masih betah menjomblo.

Lee Min Ho

Potret Lee Min Ho dalam Film Gangnam Blues (IMDb)
Potret Lee Min Ho dalam Film Gangnam Blues (IMDb)

Aktor tampan ini diprediksi memiliki kekayaan bersih  fantastis. Lee Min Ho diperkirakan memiliki kekayaan sebesar 26 juta dollar AS atau Rp 373 miliar dengan kurs saat ini.

Dia juga  merupakan salah satu aktor K-drama dengan bayaran tertinggi. Kekayaannya juga didapat dengan sejumlah kerja sama produk dengan banyak merek ternama hingga beberapa film yang dimainkannya.

Ji Chang Wook

Ji Chang Wook (Soompi)
Ji Chang Wook (Soompi)

Aktor Ji Chang-wook berhasil menorehkan bakatnya sepanjang karirnya di drama Korea. Pada 2022, Forbes Asia mencatat Ji Chang-wook konsisten dalam dunia akting.

Baca Juga: Berapa Umur Jung Woo Sung? Belum Nikah Tapi Sudah Jadi Ayah!

Drama yang paling terkenal yaitu You Stole My Heart (2008), Bachelor's Sayuran Store (2011), Healer (2014), Melting Me Softly (2019), Lovestruck in the City (2020) dan The Worst of Evil (2023).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI