Pertamina Dituding Jual Pertamax Kotor, Fadjar Djoko Santoso Bilang Begini

Minggu, 01 Desember 2024 | 12:36 WIB
Pertamina Dituding Jual Pertamax Kotor, Fadjar Djoko Santoso Bilang Begini
Pengendara melakukan pengisian bahan bakar jenis Pertalite di SPBU Pertamina, Jakarta, Selasa (10/9/2024). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Hasil uji laboratorium dari Lemigas menyatakan bahwa produk Pertamax on spec sesuai ketentuan Ditjen Migas. Masyarakat tidak perlu khawatir dengan kualitas Pertamax," sebut Corporate Secretary Pertamina Patra Niaga Heppy Wulansari dalam keterangannya di Jakarta, Jumat (29/11/2024).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI