Ngak Pakai Ribet! Begini Cara Top Up GoPay Gratis

Suhardiman Suara.Com
Senin, 04 November 2024 | 13:11 WIB
Ngak Pakai Ribet! Begini Cara Top Up GoPay Gratis
Ilustrasi Gopay. [Gojek.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

2. Menggunakan BCA OneKlik dan BRI Direct Debit

- Semua Pengguna: Dengan menggunakan BCA OneKlik atau BRI Direct Debit, kamu dapat melakukan top up gratis sebanyak 2 kali dalam sebulan.

Langkah-langkah:

- Buka aplikasi GoPay dan pilih menu Top Up.

- Klik Tambah (+) dan pilih metode pembayaran BCA OneKlik atau BRI Direct Debit.

- Masukkan detail yang diperlukan dan konfirmasi untuk melakukan top up.

3. Top Up Melalui Driver Gojek

- Pengguna Gojek: Kamu juga bisa melakukan top up gratis saat memesan layanan Gojek seperti GoRide, GoCar, atau GoFood.

Langkah-langkah:

- Pesan salah satu layanan Gojek.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI