3 Posisi Lowongan Kerja Part Time Indomaret Untuk Mahasiswa, Ini Syarat Dan Cara Daftarnya

Sabtu, 02 November 2024 | 11:31 WIB
3 Posisi Lowongan Kerja Part Time Indomaret Untuk Mahasiswa, Ini Syarat Dan Cara Daftarnya
Ilustrasi lowongan kerja (Freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Lowongan kerja di sektor ritel tersedia untuk pekerja paruh waktu atau part time. Indomaret membuka lowongan part time yang cocok untuk yang sedang menempuh kuliah.

Salah satu perusaahaan retail waralaba di Indonesia ini saat ini sudah mempunyai banyak outlet dengan jumlah gerai mencapai 22.414.

Tokonya tersebar merata dari Sumatera, Batam, Jawa, Madura, Bali, NTB, NTT, Kalimantan, Sulawesi dan Maluku.

Indomaret juga mempunyai lowongan kerja part time untuk lulusan SMA dan mahasiswa aktif. Tersedia banyak posisi yang bisa kamu pilih.

Dikutip dari laman resminya, inilah beberapa lowongan kerja part time yang tersedia di Indomaret.

1. Pramuniaga

Bertugas melayani pelanggan Indomaret, menawarkan produk promosi, menjaga kebersihan dan kerapian display toko Indomaret

Persyaratan

1. Pria/Wanita (Diutamakan Pria)

Baca Juga: Lowongan Indomaret Part Time, Lulusan SMA dan Mahasiswa Aktif Boleh Melamar

2. Umur 18-30 tahun

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI