Kontroversi Bahrain vs Indonesia, Wasit Ahmed Al-kaf Terima Uang Berapa Tiap Pertandingan?

M Nurhadi Suara.Com
Jum'at, 11 Oktober 2024 | 14:57 WIB
Kontroversi Bahrain vs Indonesia, Wasit Ahmed Al-kaf Terima Uang Berapa Tiap Pertandingan?
Wasit Ahmed Al Kaf (X)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Satu wasit yang bertugas di setiap laga Piala Dunia adalah wasit VAR (Video Assistant Referees). Wasit VAR mendapat bayaran US$3000 atau sekitar Rp46 juta untuk setiap laga. Jika ditotal keseluruhan, FIFA menggelontorkan dana US$150 ribu atau Rp2,3 miliar untuk membayar asisten wasit hingga laga puncak final Piala Dunia 2022.

Angka-angka di atas adalah perkiraan. Baik FIFA maupun AFC belum memberikan rincian berapa bayaran wasit tiap laga di kualifikasi Piala Dunia 2026.

Kontributor : Nadia Lutfiana Mawarni

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI