Makin Mudah Berburu Kuliner Hidden Gem di Akhir Pekan, Chat Sabrina Aja!

Minggu, 06 Oktober 2024 | 13:18 WIB
Makin Mudah Berburu Kuliner Hidden Gem di Akhir Pekan, Chat Sabrina Aja!
Ilustrasi makanan. (Pexels)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Menariknya, Sabrina juga dilengkapi dengan kepintaran untuk memahami berbagai bahasa, yakni bahasa Indonesia, bahasa Jawa, bahasa Sunda, bahasa Batak, dan bahasa lainnya.

Cara menggunakan Sabrina dari BRI pun mudah. Berikut adalah langkah-langkahnya.
* Kirim pesan ke WhatsApp Sabrina pada nomor 0812 1214 017.
* Tulis kebutuhan yang diinginkan. Contohnya, “tempat makan”.
* Kirim share location terkini.
* Sabrina akan memberikan informasi lokasi merchant tempat makan di sekitar lokasi kamu berada.

Kamu juga bisa memperluas jangkauan lokasi informasi merchant dengan mengklik pesan “Lainnya” yang dikirimkan Sabrina.

Tak hanya membantu dalam mencari tempat berkuliner, Sabrina juga siap memberikan informasi tentang layanan perbankan BRI lain, mulai dari cek saldo hingga info kartu kredit untuk belanja.

Yuk, tanya Sabrina agar perburuan hidden gem kamu menjadi lebih cepat dan efisien!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI