"Pertemuan lintas budaya dan seniman urban dunia ini dapat membawa referensi dan literasi baru bagi seni urban di Indonesia dan dapat mendorong industri kreatif Indonesia ke level yang lebih tinggi, serta mengharumkan nama Indonesia di peta kesenian urban dunia dengan lebih tegas dan berani," kata Ricky ditulis Selasa (24/9/2024).
Acara ini didukung oleh PFN Heritage dan Yello Hotels sebagai mitra resmi, dengan harga tiket masuk sebesar Rp30.000 per hari.