Cara BNC Dongkrak Kinerja Lewat Aplikasi Digital Neobank

Senin, 24 Juni 2024 | 19:09 WIB
Cara BNC Dongkrak Kinerja Lewat Aplikasi Digital Neobank
Public Expose Bank Neo Commerce Tbk
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Deposito WOW adalah salah satu produk unggulan yang kami tawarkan melalui aplikasi neobank, suku bunga yang ditawarkan sangat kompetitif dan juga minimum penempatan yang sangat terjangkau mulai dari Rp100.000 (seratus ribu rupiah), kami ingin mengajak nasabah untuk mulai rajin menabung, dan merasakan keuntungan yang didapatkan dari produk deposito WOW,” tambah Aditya.

BNC juga memiliki fitur Risk Assessment di aplikasi neobank untuk dapat membantu nasabah yang baru mulai melakukan investasi. Dengan menjawab beberapa pertanyaan yang diajukan, nasabah dapat mengetahui profil risiko yang dimiliki dan produk yang sesuai untuk memenuhi kebutuhan finansialnya.

"Maka dari itu kami hadirkan fitur Risk Assessment melalui aplikasi neobank sebagai kontribusi kami dalam memberikan edukasi dan membantu masyarakat untuk dapat berinvestasi sesuai dengan profil risiko yang dimiliki. Kami harap semakin banyak masyarakat yang sadar betapa pentingnya berinvestasi untuk persiapan masa depan yang dimiliki,” tutup Aditya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI