Meski begitu, Nagita Transportasi berkomitmen untuk memberikan pelayanan transportasi yang nyaman dan terjangkau. Bus ini juga dapat dipertimbangkan menjadi pilihan ketika hendak berlibur karena bisa dilengkapi dengan tour leader.
Demikian informasi mengenai PO Nagita Transport dan harga sewa tiap armada busnya. Apakah Anda sudah mulai tertarik untuk menyewanya?
Kontributor : Hillary Sekar Pawestri