Jamin Keselamatan Penumpang, Pengawasan Bus Pariwisata di Lokasi Wisata Digencarkan

Iwan Supriyatna Suara.Com
Selasa, 28 Mei 2024 | 11:59 WIB
Jamin Keselamatan Penumpang, Pengawasan Bus Pariwisata di Lokasi Wisata Digencarkan
BPTD Kelas II Jawa Barat terus melakukan langkah-langkah komprehensif dalam meningkatkan pengawasan terhadap operasional angkutan pariwisata.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain melakukan pengawasan secara langsung di lapangan, pihaknya juga memberikan edukasi kepada pengemudi maupun Perusahaan Otobus tentang pemahaman pentingnya aspek Keselamatan Kendaraan dalam menjamin perjalanan yang berkeselamatan.

Kemudian, memberikan edukasi kepada Komunitas Bus Mania Indonesia serta pengemudi yang hendak melakukan kegiatan Jambore Nasional di salah satu destinasi Wisata yang ada di Jawa Barat.

"Berkolaborasi dengan Komunitas Bus Mania, Kami lakukan kegiatan sosialisasi dengan mengedukasi Komunitas Pecinta Bus (Bus Mania) yang kita adakan di Terminal Tipe A Banjar dalam acara Jambore Nasional Bus Mania Se - Indonesia. Kami juga mengingatkan kepada seluruh peserta untuk memastikan kembali kelengkapan administrasi serta kesiapan kendaraan sebelum melakukan perjalanan untuk menjamin keselamatan dalam berkendara di jalan," pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI