World Water Forum 2024: Mitra PDAM Pamerkan Teknologi Distribusi Air Minum

Kamis, 23 Mei 2024 | 18:19 WIB
World Water Forum 2024: Mitra PDAM Pamerkan Teknologi Distribusi Air Minum
Direktur Bima Sakti Alterra Putri Respati saat menjelaskan teknologi manajemen air PDAM ke Menteri PUPR di Badung, Bali, Kamis (23/5/2024) [ANTARA/Ni Putu Putri Muliantari].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ia menambahkan, selama 13 tahun telah memanfaatkan sistem BSA dan sangat membantu.

Cokorda Gde Krisena Agung menambahkan PDAM Gianyar jadi lebih tanggap dalam menangani permasalahan penyaluran air kepada 56 ribu pelanggannya. Hanya kesulitannya adalah perubahan kebiasaan dari sistem konvensional sebelumnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI