Tren Bisnis Pengelolaan Air Bersih Mulai Meningkat

Achmad Fauzi Suara.Com
Sabtu, 11 Mei 2024 | 18:56 WIB
Tren Bisnis Pengelolaan Air Bersih Mulai Meningkat
Ilustrasi bisnis (Pexels/nappy)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kerja sama antara NIRA dan QUARTO adalah langkah strategis untuk mempercepat inovasi dan memberikan solusi yang lebih inovatif dan efisien untuk pengelolaan air di sektor industri.

Kedua perusahaan juga berkomitmen untuk terus meningkatkan keberlanjutan dalam operasional mereka dan mendukung operasional bisnis ramah lingkungan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI