Kenaikan Perjalanan Warga Indonesia ke Singapura Melonjak 17,26% karena Konser Musik

Kamis, 02 Mei 2024 | 16:20 WIB
Kenaikan Perjalanan Warga Indonesia ke Singapura Melonjak 17,26% karena Konser Musik
Konser Taylor Swift di Singapura [courtesy of Taylor Swift/Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Apa yang diberikan Singapura, kita berikan sama untuk penyanyinya. Kita harus berani bersaing, kalau Singapura bisa untung, masa kita tidak bisa?" demikian disampaikan Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan dalam penutupan Business Matching 2024 di Sanur, Denpasar, Kamis (7/3/2024).

Ia menyatakan sudah mengadakan rapat terkait rencana itu dan memutuskan dalam enam bulan, salah satu pelaku usaha bidang hiburan Indonesia akan mendatangkan artis luar negeri, dan sudah mengantongi izin kegiatan.

Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan meminta pelaku usaha untuk melakukan kontrak dengan artis lain dan mengadakan konser tandingan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI