Berapa THR Lebaran 2024 Untuk Anak? Segini Umumnya Kasih Uang Anak Tetangga

Rifan Aditya Suara.Com
Sabtu, 06 April 2024 | 10:50 WIB
Berapa THR Lebaran 2024 Untuk Anak? Segini Umumnya Kasih Uang Anak Tetangga
Ilustrasi THR, Idul Fitri (envato) - Berapa THR Lebaran 2024 Untuk Anak? Segini Umumnya Kasih Uang Anak Tetangga
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain memperhitungkan usia anak, orang tua juga perlu mempertimbangkan kebutuhan dan kepentingan anak dalam menentukan jumlah THR. Misalnya, jika anak memiliki hobi atau minat tertentu, orang tua dapat mempertimbangkan untuk memberikan THR dalam bentuk barang atau kegiatan yang berkaitan dengan hobi mereka.

Berikut referensi jumlah THR untuk anak-anak saat lebaran Idulfitri. THR tersebut dikelompokan berdasarkan usia dan kedekatan hubungan.

Usia 5 tahun ke bawah

  • Anak dan Cucu Rp150 ribu
  • Keponakan (orang tua bawa hantaran) Rp100 ribu
  • Keponakan (hanya datang) Rp50 ribu
  • Anaknya saudara deket Rp30 ribu
  • Anaknya sodara jauh Rp20 ribu
  • Anak tetangga se-RT Rp10bribu
  • Anak tetangga beda RT Rp5 ribu
  • Anak tak dikenal, tiba-tiba datang Snack aja Usia 6-17 tahun

Anak dan Cucu Rp 300 ribu

1. Keponakan (orang tua bawa hantaran) Rp150 ribu
2. Keponakan (hayanya datang) Rp75 ribu
3. Anaknya saudara deket Rp50 ribu
4. Anaknya saudara jauh Rp30 ribu
5. Anak tetangga satu RT Rp15 ribu
6. Anak tetangga beda RT Rp10 ribu
7. Anak tak dikenal, tiba-tiba datang Rp5 ribu

Itulah cara atau panduan merencanakan THR Lebaran 2024 untuk anak-anak tercinta. Selamat merayakan Lebaran!

Kontributor : Rishna Maulina Pratama

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI