Perbaikan Palestina Butuh Dana Rp1.4 Kuadriliun, Mesir Klaim Lindungi Warga Gaza

M Nurhadi Suara.Com
Minggu, 10 Maret 2024 | 15:30 WIB
Perbaikan Palestina Butuh Dana Rp1.4 Kuadriliun, Mesir Klaim Lindungi Warga Gaza
Rentetan serangan Israel menghantam gedung pusat pelatihan Badan Bantuan dan Pekerjaan PBB untuk Pengungsi Palestina (UNRWA), di Khan Yunis, Gaza, Rabu (24/1/2024). [Dok.Antara]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jumlah korban jiwa akibat operasi militer yang dilakukan oleh pasukan Israel di Jalur Gaza sejak bulan Oktober lalu kini telah mencapai 30.960 orang. Sedangkan jumlah orang yang terluka mencapai 72.524.

Seperti yang diketahui, perundingan gencatan senjata untuk Gaza yang sedang berlangsung di Kairo, Mesir, sejak awal Maret ini menghadapi kendala yang besar.

Para pihak yang terlibat dalam perundingan tersebut berupaya agar kemungkinan gencatan senjata bisa tercapai di Gaza pada awal bulan Ramadhan 2024.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI