Faisal Basri Nilai Jokowi Presiden Gagal, Ini Alasannya

Achmad Fauzi Suara.Com
Senin, 05 Februari 2024 | 18:13 WIB
Faisal Basri Nilai Jokowi Presiden Gagal, Ini Alasannya
Ekonom Senior Institute for Development of Economics and Finance (INDEF) Faisal Basri. (Suara.com/Achmad Fauzi)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Ketika kita bisa duduk di sini, minum, makan, bagaimana saudara-saudara kita yang lain? Apa yang salah? Ini kebijakan sudah diambil, kebijakan bersama-sama dilakukan bertahun-tahun oleh bapak presiden, Bapak Jokowi," kata Erick Thohir di Djakarta Theater, Jakarta pada Sabtu (3/2/2024).

Menurutnya pembagian bansos Jokowi sangatlah wajar, ditengah jumlah penduduk miskin di Indonesia mencapai 20,2 juta jiwa.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI