Jokowi Terapkan Kebijakan Greenflation yang Disampaikan Gibran dalam Debat?

M Nurhadi Suara.Com
Senin, 22 Januari 2024 | 13:54 WIB
Jokowi Terapkan Kebijakan Greenflation yang Disampaikan Gibran dalam Debat?
Gibran dalam sesi debat keempat Pilpres 2024 yang digelar di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, Minggu (21/1/2024). (Istimewa)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tentu diperlukan perhitungan lebih akurat pada perbandingan peningkatan tarif dasar listrik dan subsidi yang diberikan pada kendaraan listrik. Jadi pada dasarnya isu ini memang masih perlu diperdebatkan lebih dalam.

Pertanyaan yang dilontarkan Gibran pada Mahfud MD ini justru disikapi dengan santai. Mahfud MD mengatakan bahwa pihaknya akan menggenjot penerapan ekonomi sirkular, melalui berbagai upaya daur ulang sehingga dampak lingkungan dan ekonominya lebih nyata.

Kontributor : I Made Rendika Ardian

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI