Berapa Saldo Minimal BritAma? Cek Daftarnya di Sini

Agung Pratnyawan Suara.Com
Sabtu, 06 Januari 2024 | 13:31 WIB
Berapa Saldo Minimal BritAma? Cek Daftarnya di Sini
Ilustrasi ATM BRI BritAma. (BRI)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Cara buka rekening BRI melalui website

  1. Akses laman bukarekening.bri.co.id/digital-saving.
  2. Klik “Buka Rekening”.
  3. Pilih salah satu jenis tabungan BRI sesuai kebutuhan.
  4. Kamu dapat mengeklik “Informasi Produk” untuk mendapatkan informasi lebih lanjut terkait jenis tabungan.
  5. Jika sudah yakin, klik “Pilih Rekening”.
  6. Pilih dan cari lokasi kantor cabang BRI terdekat.
  7. Upload foto e-KTP, swafoto dengan KTP, dan NPWP.
  8. Masukkan identitas diri sesuai KTP.
  9. Lakukan perekaman video untuk verifikasi data.
  10. Terakhir, lakukan transfer setoran awal sesuai jenis rekening BRI yang dipilih.

Itulah jawaban tentang pertanyaan berapa saldo minimal BritAma yang telah Suara.com rangkum dari situs resmi BRI. Semoga bermanfaat!

Kontributor : Damai Lestari

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI