SMS Banking BRI: Layanan Transaksi Bank Tanpa Ribet

Agung Pratnyawan Suara.Com
Rabu, 03 Januari 2024 | 10:43 WIB
SMS Banking BRI: Layanan Transaksi Bank Tanpa Ribet
Logo BRI. [BRI]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  • Buka HP kamu dan masuk ke menu pesan
  • Ketik TRANSFER (spasi) KODE BANK + Nomor rekening BRI (spasi) Nominal (spasi) PIN
  • Kemudian kirim ke 3300
  • Tunggu notifikasinya dan ikuti petunjuk selanjutnya dari BRI.

Cara cek saldo BRI dengan SMS Banking

  • Buka Menu SMS di ponsel kamu
  • Masukkan nomor tujuan yaitu 3300.
  • Setelah itu, kirim SMS dengan format SALDO (spasi) PIN.
  • Kemudian, kirim SMS ke nomor 3300.
  • Tunggu beberapa saat, informasi saldo BRI akan dikirimkan ke ponsel melalui SMS.

Itulah cara menggunakan SMS Banking BRI yang mungkin sedang kamu cari. Solusi praktis transaksi melalui ponsel.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI