Bank QNB Indonesia Kantongi Laba Rp65,51 Miliar di Kuartal III 2023

Senin, 30 Oktober 2023 | 12:13 WIB
Bank QNB Indonesia Kantongi Laba Rp65,51 Miliar di Kuartal III 2023
PT Bank QNB Indonesia Tbk (BKSW) berhasil mencatatkan kinerja yang positif. Pada kuartal III-2023 ini, QNB mencetak pertumbuhan laba sebesar Rp65,51 miliar.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Penguatan struktur permodalan Bank turut menjaga rasio kecukupan modal atau capital adequacy ratio (CAR) Bank berada di level yang sehat, yaitu 58,40% per September 2023. Hal ini menunjukkan Bank memiliki kemampuan ekspansi yang kuat.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI