Kreasi Pepaya Krispi Asal Turi, UMKM Modal Kecil Berkembang Pesat Bersama Komunitas

M Nurhadi Suara.Com
Kamis, 25 Mei 2023 | 15:07 WIB
Kreasi Pepaya Krispi Asal Turi, UMKM Modal Kecil Berkembang Pesat Bersama Komunitas
Rita saat memamerkan Kripik Pepaya HaCeEr di salah satu event di Kabupaten Sleman [Ist]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dari modal minim itu, Rita bisa mendapatkan omzet hingga Rp10 juta hanya dari usaha kreasi jahit saja. Nominal itu ia dapatkan dari rata-rata produksi 500 psc produk jahitan. Belum termasuk pepaya krispi yang saat ini ia jual secara terbatas. Bagi Anda yang berminat, bisa langsung menghubungi Rita melalui akun Instagram pepayakrispi.

Membangun usaha yang terinspirasi dari tiga nama, yakni Rita sendiri, suami dan anaknya itu diakuinya memang tidak mudah. HaCeEr juga sempat berhenti beroperasi karena kurangnya perhatian yang ia berikan.

“Saat itu bisa jadi pelajaran. Berhenti sebentar tidak apa-apa, istilahnya istirahat. Jangan berhenti total dan jangan pernah menyerah jika sudah memulai. Harus terus inovasi agar kita bisa mengikuti tren,” pungkas Rita.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI