Datangkan Profit Besar, Milenial Labuhanbatu Utara Belajar Jadi Influencer

Iwan Supriyatna Suara.Com
Senin, 22 Mei 2023 | 08:46 WIB
Datangkan Profit Besar, Milenial Labuhanbatu Utara Belajar Jadi Influencer
Sharing Session Bersama Warta Labura: Siapa Saja Bisa Berprestasi dan Menjadi Influencer.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Oleh dasar pemikiran itu Srikandi Ganjar Sumut tergerak untuk melaksanakan kegiatan ini, dengan harapan millenial dapat terus belajar untuk mengasah skill agar ke depannya lebih banyak influencer-cerdas dan berwawasan,” sebut Firda.

Sebab, dia menyebut dalam generasi muda tersemat beban berat untuk menjadi tonggak perubahan dalam masyarakat.

“Jika menilik dari segi ekonomi, menjadi Influencer akan mendatangkan profit yang cukup besar,” kata Firda.

“Namun harus dipahami tanggung jawab serta kejujuran diperlukan dalam menekuni bidang ini. Jangan sampai malah terjadi sebaliknya dan dapat merusak citra millenial,” sambung dia.

Dia menambahkan kegiatN yang dilaksanakan DPW Srikandi Ganjar Sumut juga sejalan dengan program dari Ganjar Pranowo yang selalu memberikan perhatian khusus untuk para generasi millenial.

“Supaya tifak bosan dalam belajar dan berkarya, baik secara pribadi maupun berkolaborasi guna membawa perubahan yang baik untuk Indonesia ke depannya,” ujar dia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI