Kembangkan Industri Kesehatan, SILO Tingkatkan Layanan Spesialisasi Transplantasi Ginjal

Iwan Supriyatna Suara.Com
Rabu, 01 Februari 2023 | 15:05 WIB
Kembangkan Industri Kesehatan, SILO Tingkatkan Layanan Spesialisasi Transplantasi Ginjal
Ilustrasi ginjal (Freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Industri kesehatan merupakan salah satu industri atau sektor yang penting dan perlu dikembangkan di Indonesia. Terlebih lagi, perekonomian diperkirakan semakin bertumbuh dan kebutuhan akan fasilitas kesehatan semakin tinggi. LPKR melalui SILO akan terus melanjutkan ekspansi dalam kemampuan klinisnya. Kami memiliki misi untuk memenuhi kebutuhan layanan kesehatan di Indonesia, dan tentunya berkomitmen untuk terus bertumbuh," tegas John.  

Seperti diketahui, pada tahun 2022, SILO telah mengoperasikan 41 rumah sakit. Sebanyak 15 diantaranya terletak di kawasan Jabodetabek, dan sisa 26 tersebar di Jawa, Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, Bali, Nusa Tenggara, dan Ambon. SILO juga mengoperasikan 66 Klinik Siloam. LPKR sendiri merupakan pemegang saham utama SILO dengan kepemilikan 58,05 persen.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI