Penyelenggara Piala Dunia Berpotensi Rugi Rp1,2 Triliun Akibat Larangan Minuman Alkohol

M Nurhadi Suara.Com
Minggu, 20 November 2022 | 09:00 WIB
Penyelenggara Piala Dunia Berpotensi Rugi Rp1,2 Triliun Akibat Larangan Minuman Alkohol
Eks Pemain Qatar Tegas Singgung Soal Homoseksual, Pernyataannya Sulut Emosi/skysport
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"(Keputusan) sangat disayangkan dan menimbulkan ketidakpastian," kata Bierhoff seperti dikutip AFP.

"Tentu saja, bir adalah bagian dari turnamen," lanjut dia.

Kapten juga Jerman Manuel Neuer mengakui para penggemar tidak menyukai keputusan ini.

"Sifat jangka pendek (keputusan) dan spontanitas adalah hal yang tidak disukai fans. Akan lebih baik untuk mengatakannya dari awal," ujar dia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI