Wujudkan Transformasi Digital, Indonesia dan Thales Kerja Sama Bangun Satelit Satria-1

Jum'at, 04 November 2022 | 14:21 WIB
Wujudkan Transformasi Digital, Indonesia dan Thales Kerja Sama Bangun Satelit Satria-1
Senior Executive Vice-President, International Development Thales International, Pascale Sourisse. (Suara.com/Nessy F)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Thales sendiri telah ada di Indonesia sejak 40 tahun lalu, berkantor pusat di Jakarta, dan mempekerjakan lebih dari 50 orang. Selain sebagai penyedia jasa pertahanan untuk Angkatan Darat, Angkatan Udara, dan Angkatan Laut Indonesia, Thales juga hadir di ranah sipil, dengan menyediakan solusi manajemen lalu lintas udara, sistem persinyalan untuk proyek kereta api dan satelit telekomunikasi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI