Investasi di Teknologi Finansial Juga Punya Risiko Tinggi, Ini Tips Agar Nggak Boncos

Senin, 17 Oktober 2022 | 17:54 WIB
Investasi di Teknologi Finansial Juga Punya Risiko Tinggi, Ini Tips Agar Nggak Boncos
Ilustrasi Investasi di Teknologi Finansial  (Pixabay)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sedangkan Dosen Ilmu Komunikasi Universitas Muslim Indonesia Makassar Hadawiah menuturkan ada banyak alasan orang memanfaatkan internet untuk bisnis. Beberapa diantaranya yaitu biaya promosi bisa ditekan, akses pasar lebih luas, koordinasi lebih efisien, dan transaksi lebih praktis.

"Sama halnya dengan bisnis, berinvestasi secara daring kini juga jadi pilihan karena kemudahannya. Beberapa instrumennya sebut saja danareksa, saham, P2P lending, dan emas. Bagi pemula, yang perlu diperhatikan sebelum berinvestasi
adalah menetapkan tujuan dan selanjutnya mengatur pendapatan dan pengeluaran.

"Gunakan uang dingin untuk investasi. Pahami risiko dari setiap instrumen investasi. Manfaat berinvestasi diantaranya menambah aset, terhindar dari hutang, persiapan dana pensiun, dan menuju kebebasan finansial,” pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI