5 Digital Marketing yang Cocok untuk UMKM Pemula

Vania Rossa Suara.Com
Selasa, 27 September 2022 | 14:35 WIB
5 Digital Marketing yang Cocok untuk UMKM Pemula
Ilustrasi Digital Marketing (pixabay.com/Prodeep Ahmeed)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebagai contoh, ketika kamu mengunjungi coffee shop yang memiliki Wi-Fi dan mulai menghubungkan perangkatmu dengan koneksi Wi-Fi tersebut, kamu akan melihat layanan atau produk tertentu. Kelebihan dari close range marketing yakni kamu dapat menjangkau audiens terdekat bahkan ketika mereka sedang sibuk menggunakan ponsel untuk keperluan lain di luar mengakses media sosial.

4. CTA Marketing

Call-to-Action atau biasa disebut CTA adalah sebuah tipe pemasaran yang menggunakan tulisan yang dibuat semenarik mungkin dengan tujuan mendorong untuk melakukan sesuatu. Kalimat tersebut memberikan sebuah petunjuk terkait apa yang konsumen dapat lakukan sekaligus memberikan keuntungan bagi konsumen jika melakukan transaksi. Sebuah kalimat CTA biasanya dilengkapi dengan visual yang mendukung.

CTA, selain dapat mempersuasi audiens untuk melakukan sign up atau mendaftar, juga dapat digunakan untuk mengarahkan audiens ke tindakan lain seperti melakukan transaksi pembelian, share konten, mengisi informasi melalui formulir, dan sebagainya.

5. Inbound Marketing

Inbound marketing adalah strategi yang memanfaatkan pembuatan konten dengan upaya menarik serta berinteraksi secara langsung dengan konsumen atau audiens yang dituju. Sebagai contoh, kamu bisa melakukan live sale di platform TikTok atau Shopee dan melakukan interaksi bersama audiens.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI