Menteri Bahlil: Hanya Pengusaha Pemilik Smelter yang Boleh Lakukan Ekspor

M Nurhadi Suara.Com
Senin, 26 September 2022 | 14:44 WIB
Menteri Bahlil: Hanya Pengusaha Pemilik Smelter yang Boleh Lakukan Ekspor
Menteri Investasi Bahlil Lahadalia saat menyampaikan keterangan pers di Kantor Presiden, Rabu (24/8/2022). [Biro Pers Sekretariat Presiden]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Meski Indonesia hanya penghasil timah kedua dunia setelah China, namun Indonesia merupakan eksportir timah terbesar di dunia.

"China itu 80 persen produk timahnya dibangun di negaranya, dibangun hilirisasi. Kita ini enggak. Sudah barangnya punya kita, harganya pun dikendalikan oleh negara lain. Ini otak kita ditaruh di mana.

Jadi saya menghargai pemikiran teman-teman saya di Kadin, tapi saya tidak terbuai dengan pemikiran yang tidak berpihak pada kepentingan negara," pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI