Sandiaga Uno Bantu Peningkatan Ekonomi Masyarakat Jambi Dengan Memanfaatkan Limbah Kopi

Iwan Supriyatna Suara.Com
Senin, 05 September 2022 | 13:06 WIB
Sandiaga Uno Bantu Peningkatan Ekonomi Masyarakat Jambi Dengan Memanfaatkan Limbah Kopi
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kami juga sudah berencana nih bersama teman-teman untuk memanfaatkan limbah dari kafe itu, kita kumpulkan untuk selanjutnya di olah menjadi kosmetik seperti ini," terangnya.

Melihat berbagai terobosan yang diberikan oleh Sandiaga, Arniwita menegaskan dukungannya terhadap Sandiaga Uno di Pilpres 2024.

Alasannya, karena sosok Menparekraf tersebut sangat peduli dengan pelaku UMKM se-Indonesia dan terbukti jam terbangnya dalam memimpin bangsa.

"Bagi saya, sosok beliau sangat menginspirasi, sehingga kami berharap dengan semua talenta beliau, entrepreneurship-nya beliau, saya harap beliau bisa menjadi presiden di 2024," pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI