Serap 32,1 Juta Tenaga Kerja dan Tingkatkan Produktivitas UMKM, Martin Manurung Apresiasi Program KUR BRI

Rabu, 24 Agustus 2022 | 19:49 WIB
Serap 32,1 Juta Tenaga Kerja dan Tingkatkan Produktivitas UMKM, Martin Manurung Apresiasi Program KUR BRI
Wakil Ketua Komisi VI DPR RI, Martin Manurung. (Istimewa)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pada 2020 alokasi penyaluran KUR BRI mencapai Rp140,2 triliun dengan realisasi Rp138,5 triliun. Selanjutnya, pada 2021 kuota KUR BRI dinaikan menjadi Rp195,59 triliun, dengan realisasi penyaluran Rp194,9 triliun. Lalu, pada tahun 2022 ini, kuota penyaluran KUR BRI mencapai Rp260 triliun.

Sepanjang Januari sampai dengan Juni 2022, BRI telah menyalurkan KUR sebanyak sebesar Rp124,45 Triliun, dari total kuota tahun 2022 sebesar Rp260 Triliun. Realisasi itu tumbuh tumbuh signifikan sebesar 46,6%, dibandingkan periode yang sama tahun lalu (yoy).

BRI juga berkomitmen untuk terus mendukung program KUR dengan melaksanakan penyaluran KUR sesuai target Pemerintah dan mengelola KUR dengan manajemen risiko yang memadai untuk menjaga kualitas kredit. Pertumbuhan pembiayaan KUR BRI yang pesat dan diikuti manajemen risiko yang memadai menghasilkan kualitas kredit yang terjaga dengan baik. NPL KUR saat ini terjaga di level 1,38%.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI