5 Ide Bisnis Sampingan, Buat Tambahan Penghasilan Tanpa Ganggu Kerja Utama

Farah Nabilla Suara.Com
Selasa, 07 Juni 2022 | 16:34 WIB
5 Ide Bisnis Sampingan, Buat Tambahan Penghasilan Tanpa Ganggu Kerja Utama
Ilustrasi bisnis sampingan.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jika anda memiliki kemampuan dalam menjahitan dan sedikit pengetahuan fashion, tak ada salahnya memaksimalkannya sebagai bisnis sampingan. Tak perlu susah-susah mencari pasar, pelanggannya bisa dimulai dari tetangga atau rekan sekantor.

Jasa jahit pakaian ini tak lekang oleh waktu. Dari tahun ke tahun bisnis ini masih diminati meski gempuran diskon pakaian murah terus berdatangan. Dalam banyak kasus, orang rela menjahit pakaiannya lebih dari sekali karena memang sudah menyukai pakaian tersebut.

Jasa jahit pakaian ini bisa dilakukan sepulang kerja. Dengan sedikit tenaga ekstra, maka anda bisa mendapat pemasukan dari bisnis sampingan. Kalau kata Raffi Ahmad yang bekerja lebih dari 15 jam sehari, seseorang harus berani capek jika ingin sukses.

5. Toko Kelontong

Bisnis toko kelontong tak bisa diremehkan meski keuntungan dari satu barang sangat kecil. Dari keuntungan kecil satu barang, jika dalam sehari yang laku ratusan barang, maka pendapatan dari toko kelontong sangat menjanjikan.

Jika anda seorang pekerja kantoran yang kerja 8 jam di luar rumah, aktivitas bisa dilakukan sebelum berangkat ke kantor dan sepulang dari kantor. Barang-barang di toko kelontong juga bisa dipasarkan via online.

Jadi, toko kelontong sangat layak dijadikan bisnis sampingan. Dalam banyak kasus, orang rela meninggalkan pekerjaan utamanya karena jualannya laku keras, baik berbentuk toko kelontong maupun online. 

Kontributor : Lukman Hakim

Baca Juga: Pentingnya Memisahkan Keuangan Pribadi dan Keuangan Bisnis

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI