Truk Pengangkut Elpiji Terbakar di Palu, Bagaimana Stok Tabung Gas di Sulteng?

M Nurhadi
Truk Pengangkut Elpiji Terbakar di Palu, Bagaimana Stok Tabung Gas di Sulteng?
ILUSTRASI-Petugas Pemadam Kebakaran melakukan simulasi penanganan kebocoran tabung gas di Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan, Rabu (2/6/2021). ANTARA FOTO/Abriawan Abhe

"Masyarakat tidak perlu panik. Pertamina sudah melakukan langkah antisipasi dan dipastikan semuanya berjalan lancar," kata Taufiq.

"Tabung terbakar hanya sebagian kecil, dan tidak ada elpiji tiga kilogram terbakar. Artinya, stok elpiji bersubsidi dalam dalam keadaan baik," ujar Taufiq.

Komentar