Doa Agar Usaha Ramai Pembeli, Panjatkan Saat Ramadhan agar Bisnis Lancar

M Nurhadi Suara.Com
Kamis, 24 Maret 2022 | 16:28 WIB
Doa Agar Usaha Ramai Pembeli, Panjatkan Saat Ramadhan agar Bisnis Lancar
Ilustrasi Berdoa, doa. [Envato Elements]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Artinya: Segala Puji Bagi Allah Swt. yang telah memberi rezeki kepadaku dengan tidak ada daya dan kekuatan bagiku. Ya Allah, semoga Engkau senantiasa memberi berkah pada rezekiku.

Allahumma faarijal hammi wa kaasyifal ghammi mujiba da’watal mudhtariina rahmaanad dun-yaa wal aakhirati wa rahiimahumaa irhamnii rahmatan tughniinii bihaa ‘an rahmati man siwaak

Artinya: Ya Allah, Zat yang menghilangkan segala kesedihan, yang menggembirakan segala duka cita, dan yang mengabulkan semua permohonan, Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang baik di dunia maupun di akhirat, curahkan rahmat-Mu kepada kami, yaitu rahmat yang menjadikan kami tidak membutuhkan pertolongan selain kepada-Mu.

Demikian doa-doa penglaris dagangan yang bisa dibaca setiap waktu. Berdagang juga adalah pekerjaan yang ditekuni Rasulullah. Nabi Muhammad Saw. memulai pekerjaan berdagang saat usianya baru 12 tahun. Saat itu, Nabi mengikuti Abu Thalib pergi ke Negeri Syam untuk berdagang. Pekerjaan dagang ini kemudian ditekuni Rasulullah hingga akhir hayatnya.

Kontributor : Nadia Lutfiana Mawarni

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI