Namun, untuk setoran awal beli saham asing di sekuritas asing memang cukup besar. Oleh karena itu, sebelum investasi, anda wajib melakukan survei terlebih dulu tentang perusahaan skuritas dengan setoran awal yang terjangkau, namun mempunyau prospek bagus untuk masa depan.
2 Cara Beli Saham Perusahaan Amerika Serikat, Investasi Luar Negeri Cukup Mudah
M Nurhadi Suara.Com
Selasa, 15 Februari 2022 | 19:27 WIB

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News