17 Saham Ini Dalam Pantauan Khusus, Ada yang Terancam Delisting Hingga Pailit

M Nurhadi Suara.Com
Rabu, 24 November 2021 | 14:54 WIB
17 Saham Ini Dalam Pantauan Khusus, Ada yang Terancam Delisting Hingga Pailit
Sejumlah karyawan saat penutupan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) 2018 di kantor Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Jumat (28/12). [Suara.com/Muhaimin A Untung]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

17. PT Tridomain Performance Materials Tbk (TDPM), Dalam kondisi dimohonkan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU) atau dimohonkan pailit.

Hanya saham FITT dengan keterangan Baru atau Efek yang masuk dalam pemantauan khusus. Sementara sisanya keterangan Tetap atau Efek dalam pemantauan khusus yang tidak mengalami perubahan kriteria.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI