Tapering The Fed Diprediksi Tak Beri Dampak Signifikan Pada Ekonomi Indonesia

M Nurhadi Suara.Com
Kamis, 04 November 2021 | 11:57 WIB
Tapering The Fed Diprediksi Tak Beri Dampak Signifikan Pada Ekonomi Indonesia
Gedung The Federal Reserve. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bank sentral AS itu mengumumkan pemotongan bulanan 15 miliar dolar AS menjadi 120 miliar dolar AS dalam pembelian bulanan obligasi pemerintah dan sekuritas yang didukung hipotek, tetapi tidak banyak memberi sinyal kapan mungkin bank sentral memulai fase berikutnya dari "normalisasi" kebijakan dengan menaikkan suku bunga.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI