Menteri PUPR Minta Desain Infrastruktur Disesuaikan dengan Perubahan Iklim

Rabu, 27 Oktober 2021 | 23:25 WIB
Menteri PUPR Minta Desain Infrastruktur Disesuaikan dengan Perubahan Iklim
Menteri PUPR, Basuki Hadimuljono. (Dok: Kementerian PUPR)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sementara itu, Putu Ayu Saraswati, Puteri Indonesia Lingkungan 2020 mengajak anak muda untuk mengurangi emisi karbon dengan mengubah gaya hidup.

“Di era digitalisasi ini memang sangat mudah untuk menyebarluaskan isu-isu mengenai lingkungan. Permasalahannya dengan kemudahan itu terkadang anak-anak generasi sekarang merasa bahwa sharing saja cukup, padahal itu harus dibarengi dengan keberlanjutan,” ucapnya.

Acara ini ditutup oleh pemutaran video pengumuman pemenang lomba video, foto dan karya tulis. Sebagai penutup, Direktur Jenderal Cipta Karya Kementerian PUPR, Diana Kusumastuti mengatakan, acara ini bisa menjadi momentum pembelajaran dan generasi muda untuk bisa berkiprah pada penurunan emisi karbon. Menurutnya, tantangan ke depan akan semakin banyak.

Direktur Jenderal Cipta Karya Kementerian PUPR, Diana Kusumastuti. (Dok: Kementerian PUPR)
Direktur Jenderal Cipta Karya Kementerian PUPR, Diana Kusumastuti. (Dok: Kementerian PUPR)

“Namun dengan kolaborasi baik, kita yakin bsia wariskan lingkungan yang sehat dan asri bagi penerus bangsa,” ucapnya.

Indah Raftiarty ER
Pranata Humas Ahli Muda Kementerian PUPR

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI