BNI Berikan KUR pada Alumni Prakerja

Kamis, 08 April 2021 | 18:32 WIB
BNI Berikan KUR pada Alumni Prakerja
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian RI Airlangga Hartarto (tengah) dan Direktur Hubungan Kelembagaan BNI Sis Apik Wijayanto (kanan), Jakarta, Kamis (8 April 2021). (Dok : BNI)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pada kesempatan ini juga dilaksanakan penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) pada Alumni Prakerja. KUR tersebut menambah portofolio penyaluran KUR BNI tahun 2021, dimana hingga 31 Maret 2021, KUR yang disalurkan BNI mencapai Rp7,1 triliun yang menyentuh 72 ribu penerima KUR yang tersebar di seluruh Indonesia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI