Sempat Anjlok 7 Persen, Harga Minyak Dunia Mulai Bangkit Lagi

Senin, 22 Maret 2021 | 08:10 WIB
Sempat Anjlok 7 Persen, Harga Minyak Dunia Mulai Bangkit Lagi
Ilustrasi harga minyak dunia [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sementara itu, kekhawatiran tentang peluncuran vaksin juga membatasi keuntungan pasar. Jerman, Prancis dan negara-negara lain telah mengumumkan dimulainya kembali inokulasi dengan suntikan AstraZeneca setelah regulator menyatakan bahwa vaksin tersebut aman.

Penghentian program tersebut telah mempersulit untuk mengatasi resistensi terhadap vaksin di antara beberapa populasi. Inggris juga mengumumkan akan memperlambat peluncuran vaksin COVID-19 bulan depan karena penundaan pasokan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI