Ide Jajanan Rumahan Kekinian untuk Jualan

Iwan Supriyatna Suara.Com
Senin, 25 Januari 2021 | 08:27 WIB
Ide Jajanan Rumahan Kekinian untuk Jualan
Ilustrasi jajanan. (Unsplash @fikrirasyid)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Nugget Pisang

Jajanan kekinian untuk jualan yang selanjutnya adalah nugget pisang. Tidak heran jika pisang bisa diubah menjadi berbagai jenis makanan yang enak, salah satunya menjadi nugget. Pada umumnya, nugget terbuat dari daging dan mempunyai rasa gurih.

Namun, untuk nugget pisang memiliki rasa yang manis. Terdapat berbagai macam rasa untuk topping nugget ini, diantaranya cokelat, keju, oreo, dan matcha. Pembeli tinggal memilih sesuai selera dan bisa juga mengkombinasikan lebih dari dua macam topping.

Takoyaki

Takoyaki merupakan makanan khas dari negara Jepang. Kuliner ini sangat populer di Indonesia.

Bahkan banyak juga pedagang kaki lima yang menjual takoyaki di pinggir jalan. Rasanya yang menggugah selera membuat makanan ini banyak diminati masyarakat.

Takoyaki berbentuk bulat dengan tekstur yang lembut. Selain itu, rasanya pun gurih dan nikmat.

Untuk isian takoyaki bisa berbagai macam, diantaranya daging ayam, sosis, cumi-cumi, udang, keju, dan bakso.

Untuk topping yang disediakan biasanya saos dan sambal dengan ditaburi parutan keju di atasnya.

Baca Juga: Wajib Dicoba! Ada Rumah Kentang, Ini 5 Rekomendasi Kuliner Bandung

Itulah beberapa daftar jajanan kekinian untuk jualan yang bisa dijadikan patokan. Pilihlah makanan yang memiliki daya tarik tinggi agar bisa laris dan untung.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI