BukuKas, Solusi Praktis Pembukuan Digital UMKM

Senin, 11 Mei 2020 | 10:00 WIB
BukuKas, Solusi Praktis Pembukuan Digital UMKM
BukuKas, solusi praktis pembukuan digital UMKM. (Dok : BukuKas)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Cukup dengan mengunduh aplikasi tersebut melalui Google PlayStore dan mengikuti petunjuk penggunaannya, para pelaku usaha dapat memanfaatkan beragam fitur yang ditawarkan dalam aplikasi tersebut untuk melakukan segala hal yang berkaitan dengan pengelolaan keuangan mereka.

Sudah saatnya UMKM melakukan perubahan dalam bisnis mereka di era digital ini dengan memanfaatkan aplikasi ini, sehingga mereka semakin mampu untuk bertahan di tengah persaingan bisnis yang ketat, bahkan bisa berkembang.

Dengan aplikasi keuangan BukuKas ini, para pelaku UMKM dapat melakukan pengelolaan keuangan dengan praktis dan lancar, serta mudah untuk memonitor perkembangan usaha mereka dimana saja dan kapan saja, karena semua dapat dilakukan dalam genggaman perangkat mobile.

Baca Juga: Kredit UMKM Bank DKI Tumbuh 10,26 Persen di Tengah Pandemi Corona

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI