4 Langkah Angela Tanoesoedibjo Bangun Pariwisata di Daerah

Iwan Supriyatna Suara.Com
Kamis, 13 Februari 2020 | 10:33 WIB
4 Langkah Angela Tanoesoedibjo Bangun Pariwisata di Daerah
Angela Tanoesoedibjo. (Instagram/@angelatanoesoedibjo)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"DPD sangat mewakili daerah-daerah, 34 provinsi. Mendengarkan-aspirasi dari kawan-kawan ini sangat penting, sehingga kami dalam mengembangkan pariwisata selaras dengan keinginan masyarakat setempat, dilandasi dengan kearifan budaya lokal," katanya. 

Komite III DPD RI mengungkapkan komitmen untuk membantu Kementerian Parekraf dalam membangun dan memajukan pariwisata di Tanah Air. 

"Kita saling mendukung. Berbagai persoalan menjadi PR kita bersama. Komite III dan DPD RI akan mendukung agar tugas dan program Kementerian Pariwisata dapat berjalan maksimal," ungkap Ketua Komite III DPD RI Bambang Sutrisno. 

Dia mengungkapkan DPD telah memberikan informasi, terkait dengan potensi setiap daerah yang bisa dikembangkan.

Baca Juga: Media Asing Sebut Bali Kota Hantu, Kadis Pariwisata: Itu Hoaks

"Jadi, kementerian bisa mengelola dengan maksimal, berbeda satu tempat dengan tempat yang lain," pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI