Menaker Ajak Investor Energi Listrik Perkuat Investasi ke Indonesia

Minggu, 29 Desember 2019 | 08:10 WIB
Menaker Ajak Investor Energi Listrik Perkuat Investasi ke Indonesia
Kunjungan kerjanya Shanghai Electric Power Construction (SEPC) dan Shanghai University of Electric Power (SUoEP) di RRC, Sabtu (28/12/2019). (Dok : Kemenaker).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

SEPC merupakan  perusahaan yang berinvestasi di Indonesia yang membangun PLTU berkapasitas 2 x 150 MW di Deli Serdang, Sumatera Utara, dan kapasitas 2 x 50 MW di Gorontalo, serta Mini-Hydro Power Plant Project kapasitas 9.9 MW di Bone.

Sedangkan (SUoEP), merupakan lembaga pelatihan yang digunakan oleh perusahaan SEPC untuk melatih calon/tenaga kerja. Bidang kejuruan yang ada di lembaga pelatihan SUoEP  ini adalah bidang electronic, electrical, turbine dan boiler. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI